SARASEHAN MENDIDIK ANAK SIAP AQIL BALIGH
Yuk Ayah Bunda...
Perluas Peranmu dalam keluarga sebagai tarbiyah bagi buah hatimu...
Anak-anak Indonesia membutuhkan peran pengasuhan ayah bunda yang optimal dalam memasuki masa aqil balighnya, sayangnya untuk menjadi orangtua yang hebat tidak datang dengan sendirinya.
Menjadi orang tua hebat harus belajar terus menerus.
Menjadi orang tua hebat tak ada sekolah khusus.
Ayah bunda...
yuk persiapkan masa aqil baligh anak kita sedini mungkin sehingga kelak anak-anak kita bisa tumbih menjadi kholifahtullah fil ardh yang rahmatan lil alamin.
Untuk itu kami dari SAKen akan menggelar program parenting untuk orang tua yaitu :
SERASEHAN MENDIDIK ANAK SIAP AQIL BALIGH
Bersama USTADZ AAD ( Andriano Rusfi) pakar pendidikan aqil baligh.
Save The Date
Sabtu, 16 September 2017
? 08.00 - 15.00
Roundown
????08.00-12.00 ( sesi pemaparan materi dan dialog)
????13.30 - 15.00
(Meet n great) ???? Aldilla Resto Kendal
Peserta wajib adalah walisantri SD dan dianjurkan couple
???? HTM Parents Saken 35K
????HTM Umum 50K
????Tersedia Kids Corner untuk ananda
???? HTM Kids Corner 10K (on the spot)
Fasilitas : welcome drink and nasi box, makalah, Doorprize
Pendaftaran silahkan menghubungi nara hubung berikut ini
???? ust. Ella. 085727439943