Beberapa Wilayah Di Indonesia Akan Mengalami Fenomena Hari Tanpa Bayangan Lagi

Fenomena hari tanpa banyangan akan kembali terjadi lagi di sejumlah wilayah di Indonesia pekan depan. 

Fenomena hari tanpa bayangan adalah posisi di mana Matahari berada di atas Indonesia, tepat berada di titik zenith. Posisi matahari ini membuat tidak ada bayangan yang terbentuk oleh benda tegak tak berongga saat tengah hari.

Kejadian hari tanpa bayangan bukanlah sesuatu yang langka. Karena Indonesia terbentang dari 6 derajat Lintang Utara hingga 11 derajat Lintang Selatan dan dibelah oleh garis khatulistiwa. Dengan lokasi geografis seperti ini, Matahari akan berada di atas Indonesia dua kali setahun.

Lokasi terjadinya hari tanpa bayangan di Indonesia. (Foto: Dok. LAPAN)
 
Fenomena ini sebelumnya terjadi pada tanggal 4 Maret 2021 pada pukul 12.04. Saat itu, matahari berada di atas Indonesia pada pekan keempat di bulan Februari hingga pekan pertama pada bulan April. Meski fenomena hari tanpa bayangan disebut dapat terjadi dua kali di Indonesia, namun hanya kota-kota tertentu yang mengalami fenomena hari tanpa bayangan sekali dalam setahun.

Kota atau wilayah yang letaknya tepat di Garis Balik Utara dan Garis Balik Selatan disebut hanya menjumpai fenomena tanpa bayangan satu kali dalam setahun. Peneliti sains antariksa LAPAN Rhorom Priyatikanto mengungkapkan bahwa fenomena itu tidak serta merta mempengaruhi memanasnya cuaca pada siang hari.

Kulminasi atau transit atau istiwa' adalah fenomena ketika matahari tepat berada di posisi paling tinggi di langit di suatu daerah. Saat Matahari berada di tepat di atas suatu daerah atau sama dengan lintang pengamat, fenomena ini disebut sebagai Kulminasi Utama.

Pada saat itu, matahari akan tepat berada di atas kepala pengamat atau di titik zenit. Akibatnya, bayangan benda tegak akan terlihat "menghilang", karena bertumpuk dengan benda itu sendiri. Karena itu, hari kulminasi utama dikenal juga sebagai hari tanpa bayangan.

Peristiwa hari tanpa bayangan ini berkaitan erat dengan gerak semu tahunan matahari. Gerak semu ini membuat matahari seolah-olah bergerak ke arah utara dan selatan Bumi setiap tahunnya.

Gerak ini terjadi karena titik rotasi bumi yang tidak tegak lurus terhadap Matahari. Sehingga, ketika Bumi bergerak mengelilingi matahari, seolah-olah matahari bergerak dari bagian utara dan selatan Bumi. Oleh karena itu gerakan ini disebut gerakan semu.

Berikut beberapa wilayah yang akan mengalami Hari Tanpa Bayangan saat Matahari di atas Indonesia. 

  1. Sabang, 06 September 2021, pukul 12.36 WIB (paling awal) 
  2. Banda Aceh, 07 September 2021, pukul 12.36 WIB 
  3. Medan, 13 September 2021, pukul 12.21 WIB 
  4. Gunungsitoli, 19 September 2021, pukul 12.23 WIB 
  5. Tanjungpinang, 20 September 2021, pukul 11.55 WIB 
  6. Pekanbaru, 21 September 2021, pukul 12.07 WIB 
  7. Padang, 25 September 2021, pukul 12.10 WIB 
  8. Jambi, 27 September 2021, pukul 11.56.31 WIB 
  9. Pangkalpinang, 28 September 2021, pukul 11.46 WIB 
  10. Palembang, 30 September 2021, pukul 11.51 WIB 
  11. Bengkulu, 02 September 2021, pukul 12.00 WIB 
  12. Bandarlampung, 07 September 2021, pukul 11.46 WIB 
  13. Nunukan, 12 September 2021, pukul 12.07 WITA 
  14. Tarakan, 14 September 2021, pukul 12.05 WITA 
  15. Tanjungselor, 15 September 2021, pukul 12.05 WITA 
  16. Pontianak, 23 September 2021, pukul 11.35 WIB 
  17. Samarinda, 24 September 2021, pukul 12.03 WITA 
  18. Palangkaraya, 28 September 2021, pukul 11.14 WIB 
  19. Balikpapan, 26 September 2021, pukul 12.03 WIB 
  20. Miangas, 08 September 2021, pukul 11.31 WITA 
  21. Melonguane, 12 September 2021, pukul 11.29 WITA 
  22. Tahuna, 13 September 2021, pukul 11.33 WITA 
  23. Manado, 19 September 2021, pukul 11.34 WITA 
  24. Toli-toli, 20 September 2021, pukul 11.50 WITA 
  25. Gorontalo, 21 September 2021, pukul 11.40 WITA 
  26. Palu, 25 September 2021, pukul 11.52 WITA 
  27. Sofifi, 21 September 2021, pukul 12.22 WIT 
  28. Sorong, 25 September 2021, pukul 12.06 WIT 
  29. Manokwari, 25 September 2021, pukul 11.55 WIT 
  30. Biak, 26 September 2021, pukul 11.46 WIT 
  31. Jayapura, 29 September 2021, pukul 11.27 WIT

  32.  

Baca Juga :

Keyword:
buah bibir buah bibir artinya buah bibir tribun jateng buah bibir artinya brainly buah bibir kalimat buah bibir kbbi buah bibir sinonimnya buah bibir sinonim buah bibir majalah buah bibir baku atau tidak buah bibir in english buah bibir adalah majas antonim buah bibir ungkapan buah bibir artinya jadi buah bibir artinya arti buah bibir dan contoh kalimatnya buah bibir bermakna buah bibir bahasa apa ungkapan buah bibir bermakna arti buah bibir brainly buah bibir itu bahasa apa buah bibir.com contoh buah bibir contoh kalimat buah bibir contoh ungkapan buah bibir buah bibir dalam bahasa indonesia denotasi buah bibir definisi buah bibir perbedaan buah bibir dan buah mulut arti buah bibir dalam bahasa indonesia arti buah bibir dalam kbbi kalimat dari buah bibir makna denotasi buah bibir ervina model buah bibir film buah bibir gambar buah bibir bibir alergi getah buah bibir kena getah buah buah untuk bibir hitam buah bibir itu apa majalah buah bibir indonesia bahasa inggris buah bibir makna idiom buah bibir makna istilah buah bibir apa istilah buah bibir jadi buah bibir buah bibir tribun jogja jus buah untuk bibir kering jus buah untuk bibir pecah pecah konotasi buah bibir kata buah bibir kacer buah bibir arti kata buah bibir arti kiasan buah bibir persamaan kata buah bibir buat kalimat buah bibir kata lain buah bibir buah lemon untuk bibir buah bibir memiliki arti buah bibir merupakan majas buah bibir merah buah bibir masyarakat model buah bibir ungkapan buah bibir mempunyai arti kata buah bibir memiliki arti majalah buah bibir pdf buah bibir arti nya buah naga memerahkan bibir buah naga pemerah bibir peribahasa buah bibir persamaan buah bibir puisi buah bibir pepatah buah bibir ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna brainly tabloid buah bibir pdf indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan buah bibir sama dengan kata seperti buah bibir buah untuk memerahkan bibir secara alami buah yang membuat bibir sehat bibirmu semanis buah buah bibir termasuk majas buah bibir tabloid apakah buah bibir termasuk kata kerja kalimat tentang buah bibir buah tangan buah bibir artis tabloid buah bibir buah agar bibir tidak kering buah bibir ungkapan kalimat ungkapan buah bibir buah untuk vitamin bibir buah yang memerahkan bibir buah yg bikin bibir merah buah yg memerahkan bibir buah yg membuat bibir merah alami yang dimaksud buah bibir buah yang menyehatkan bibir buah yang merawat bibir buah yang mengatasi bibir kering
Google+