Beberapa Wilayah di Berpotensi Hujan, Berikut Prakiraan Cuaca di Jawa Tengah Selengkapnya
Inilah prakiraan cuaca menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) di Provinsi Jawa Tengah, Senin (12/08/2019)
Hampir seluruh wilayah di Jawa Tengah diprakirakan cerah dam sebagian cerah berawan sepanjang di hari senin ini.
Peringatan Dini Gelombang Tinggi Wilayah Perairan Utara berlaku Tanggal 12 Agustus 2019 Jam 07.00 WIB – 13 Agustus 2019 Jam 07.00 WIB pic.twitter.com/4yEjc2Oj0T
— BMKG JATENG #AyoKerjaManeh (@bmkg_semarang) August 12, 2019
Beberapa wilayah seperti Temanggung dan Wonosobo berpotensi hujan lokal yang akan terjadi pada malam hari
Suhu di wilayah Jawa Tengah minimal berkisar 17 hingga tertinggi 34 derajat celcius
kelambapan udara mulai dari 40 hingga 95 persen
BMKG memberikan peringatan dini dalam laman resminya agar wasopada gelombang tinggi yang mencapai 1.5 hingga 2.5 Meter di pesisir laut jawa
Seluruh Informasi prakiraan cuaca ini berdasarkan data resmi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG)
Prakiraan Cuaca Umum Jawa Tengah dan Semarang
— BMKG JATENG #AyoKerjaManeh (@bmkg_semarang) August 11, 2019
Berlaku Hari Ini (12/08/2019)
Pukul 07.00 - 19.00 WIB pic.twitter.com/N6r8X708Py
Baca Juga :