PO ESTO, Bus Pertama Di Salatiga

Perkembangan perusahaan transportasi umum di Salatiga menjadi salah satu cikal bakal PO Bus ESTO, yang sudah ada sejak zaman Indonesia dijajah Belanda.

Sejarah POP Bus ESTO
ESTO adalah perusahaan transportasi pertama di Salatiga yang didirikan pada 1921 oleh Kwa Tjwan Ing. Nama ESTO diberikan pada tahun 1923.  
ESTO merupakan singkatan dari Eerste Salatigasche Transport Onderneming yang berarti “Perusahaan Pertama di Salatiga”. Pada masa pemerintahan Hindia Belanda, ESTO menjadi perusahaan otobus terbesar di Karesidenan Semarang.

Sejarah PO ESTO - Si Kodok Ijo yang Jadi Pelopor Transportasi Bus di Jawa  Tengah | KASKUS
Armada bus milik Esto tempo dulu. Foto: Kabar Salatiga/Facebook

 

Sebelumnya, Kwa Tjwan Ing menamai bus miliknya dengan namanya. Saat itu, pelanggan bus ini adalah Belanda, peranakan, dan pribumi di kalangan priyayi. 

Sejarah PO Bus ESTO: Kejayaan Kodok Ijo Salatiga yang Redup karena Utang :  Okezone Otomotif
Bus Kodok Ijo PO ESTO. (Foto: FB/Indonesia Tempo Doloe)
 

Bus ESTO beroperasi sejak 1921, bus pertama milik Kwa Tjwan Ing ini hanya mampu mengangkut 18-20 orang penumpang. Karena, kursi bus hanya terbagi menjadi dua. Kursi di bagian depan yang nyaman dan empuk diisi oleh orang kulit putih dan pribumi diletakkan di kursi rotan di bagian belakang.

Bus ini diawali dengan menggunakan armada bus kecil yang melayani rute Salatiga-Bringin dan Salatiga-Tuntang. Pada masa itu Bringin dan Tuntang merupakan ibukota kecamatan yang cukup ramai karena memiliki stasiun kereta api yang menghubungkannya dengan kota-kota lain seperti Semarang, Purwodadi, Ambarawa, Secang, Kedungjati dsb. 

Sedangkan Salatiga tidak memiliki jalur kereta api, sehingga masyarakat Salatiga yang ingin bepergian dengan kereta api harus pergi ke stasiun terdekat yaitu Tuntang atau Bringin. Bus ESTO mungkin bisa dikategorikan sebagai angkutan pengumpan yang mengantar penumpang ke angkutan massal berikutnya.

Menginjak tahun 1930, Kwa Tjwan Ing mewariskan perusahaan transportasi itu kepada sang anak, Kwa Hong Po (Winata Budi Dharma). Di bawah kepemimpinan sang anak, PO ESTO semakin berkembang.

Trayek bus ini juga berubah, yakni dari Kutoarjo, Kendal, Bringin, Semarang, Solo, Magelang, Suruh, Ambarawa, Sragen, Purworejo, Kudus dan Pati. Bahkan, armada PO ESTO berkembang menjadi 100 unit.

Namun karena krisis ekonomi global yang terjadi pada tahun tampaknya kecemerlangan PO ESTO juga redup di tangan generasi kedua. Pada tahun 1930-1940 PO ESTO mengalami masalah ekonomi hingga terpaksa menjual satu per satu bus miliknya untuk menutupi utang.

Karena armadanya tinggal beberapa saja maka sebagai konsekuanesinya bus ESTO hanya dapat melayani rute Bringin, Suruh, Ambarawa, dan Tuntang saja.

Saat ini PO ESTO masih mampu melayani, setelah melewati berbagai krisis selama beberapa dekade. Namun kali ini bus ESTO hanya melayani rute Salatiga - Ambarawa, dan sepertinya sang pemilik tidak berencana untuk mengembangkan bus ESTO lagi. 


 

Baca Juga :

Keyword:
buah bibir buah bibir artinya buah bibir tribun jateng buah bibir artinya brainly buah bibir kalimat buah bibir kbbi buah bibir sinonimnya buah bibir sinonim buah bibir majalah buah bibir baku atau tidak buah bibir in english buah bibir adalah majas antonim buah bibir ungkapan buah bibir artinya jadi buah bibir artinya arti buah bibir dan contoh kalimatnya buah bibir bermakna buah bibir bahasa apa ungkapan buah bibir bermakna arti buah bibir brainly buah bibir itu bahasa apa buah bibir.com contoh buah bibir contoh kalimat buah bibir contoh ungkapan buah bibir buah bibir dalam bahasa indonesia denotasi buah bibir definisi buah bibir perbedaan buah bibir dan buah mulut arti buah bibir dalam bahasa indonesia arti buah bibir dalam kbbi kalimat dari buah bibir makna denotasi buah bibir ervina model buah bibir film buah bibir gambar buah bibir bibir alergi getah buah bibir kena getah buah buah untuk bibir hitam buah bibir itu apa majalah buah bibir indonesia bahasa inggris buah bibir makna idiom buah bibir makna istilah buah bibir apa istilah buah bibir jadi buah bibir buah bibir tribun jogja jus buah untuk bibir kering jus buah untuk bibir pecah pecah konotasi buah bibir kata buah bibir kacer buah bibir arti kata buah bibir arti kiasan buah bibir persamaan kata buah bibir buat kalimat buah bibir kata lain buah bibir buah lemon untuk bibir buah bibir memiliki arti buah bibir merupakan majas buah bibir merah buah bibir masyarakat model buah bibir ungkapan buah bibir mempunyai arti kata buah bibir memiliki arti majalah buah bibir pdf buah bibir arti nya buah naga memerahkan bibir buah naga pemerah bibir peribahasa buah bibir persamaan buah bibir puisi buah bibir pepatah buah bibir ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna brainly tabloid buah bibir pdf indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan buah bibir sama dengan kata seperti buah bibir buah untuk memerahkan bibir secara alami buah yang membuat bibir sehat bibirmu semanis buah buah bibir termasuk majas buah bibir tabloid apakah buah bibir termasuk kata kerja kalimat tentang buah bibir buah tangan buah bibir artis tabloid buah bibir buah agar bibir tidak kering buah bibir ungkapan kalimat ungkapan buah bibir buah untuk vitamin bibir buah yang memerahkan bibir buah yg bikin bibir merah buah yg memerahkan bibir buah yg membuat bibir merah alami yang dimaksud buah bibir buah yang menyehatkan bibir buah yang merawat bibir buah yang mengatasi bibir kering
Google+