Peringatan Hari Penting Diperingati Setiap Tanggal 21 Maret

Hari Penghapusan Diskriminasi Rasial Internasional 
International Day for the Elimination of Racial Discrimination
Peringatan Hari Penghapusan Diskriminasi Rasial Internasional atau The International Day for the Elimination of Racial Discrimination khusus ini di latar belakangi oleh peristiwa Sharpeville di Afrika Selatan. Pada tanggal 21 Maret 1960, sebuah tragedi terjadi di Sharpeville dimana polisi Afrika Selatan menembak peserta aksi demonstrasi damai yang menentang hukum apartheid. Pengertian apartheid adalah salah satu jenis politik yang menggunakan sistem pemisahan dan pembedaan ras, agama, kepercayaan, dan pemisahan kelas sosial dimana kelompok mayoritas akan mendominasi kelompok minoritas. Politik ini menganggap kulit hitam itu orang hina dan perlu diasingkan. Politik ini termasuk pelanggaran HAM dan merupakan diskriminasi rasial yang dilakukan oleh bangsa barat.

Tema yang diangkat tahun ini adalah “Voices for Action Against Racism” atau “Suara untuk Aksi Melawan Rasisme”.

Hari Hutan Internasional 
International Day of Forests | Global Climate Change

Peringatan hari hutan sedunia atau International Forest Day ini diperingati pada 21 Maret setiap tahunnya. Tema yang diusung tahun ini adalah "Hutan, Keberlanjutan Produksi dan Konsumsi".

Perserikatan Bangsa-Bangsa mendeklarasikan 21 Maret sebagai Hari Hutan Internasional pada tahun 2012 untuk menghormati dan meningkatkan kesadaran tentang nilai semua jenis hutan. Deklarasi tersebut mendorong pemerintah untuk mengorganisir warga untuk melakukan kegiatan seperti kampanye penanaman pohon di semua tingkatan. Kegiatan-kegiatan ini dilakukan bersama dengan pemerintah dan organisasi lain oleh Forum PBB tentang Hutan dan Organisasi Pangan dan Pertanian (FAO) Perserikatan Bangsa-Bangsa.

World Down Syndrome Day 
World Down syndrome Day - Fort Myers
Hari Down Syndrome Sedunia diperingati setiap tanggal 21 Maret sejak tahun 2012. Peringatan ini ditujukan untuk meningkatkan kesadaran kepada setiap masyarakat tentang down syndrome atau sindrom down.

Selama berabad-abad, orang dengan down syndrome seringkali disinggung dalam lingkup seni, sastra, dan sains. Namun, baru pada tahun 1886, John Langdon Down, seorang dokter asal Inggris, menjelaskan deskripsi yang akurat tentang down syndrome.

Hal inilah yang membuat kelainan kromosom ini dinamakan down syndrome yang mengambil nama belakang dari John Down. Seiring berjalannya waktu, kemajuan ilmu sains membuat sejumlah peneliti menyelidiki lebih dalam tentang karakteristik orang dengan down syndrome hingga saat ini.

Pada akhir tahun 2011, Majelis Umum Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) mengumumkan bahwa setiap tanggal 21 Maret merupakan hari peringatan down syndrome di seluruh dunia. Hari peringatan tersebut mulai efektif sejak bulan Maret tahun 2012. Majelis Umum mengundang seluruh negara, setiap organisasi yang terkait, organisasi internasional, serta masyarakat sipil, guna memperingati Hari Down Syndrome Sedunia.

World Poetry Day 
World Poetry Day 2022 : Purpose, Activities, History and Importance of World  Poetry Day

Hari Puisi Sedunia atau World Poetry Day diperingati setiap tanggal 21 Maret setiap tahunnya. Tanggal ditetapkan pada tahun 1999, oleh UNESCO, pada Konferensi Umum ke-30 di Paris, di mana kebutuhan untuk mendukung ekspresi puitis lintas bahasa, terutama yang terancam punah, ditekankan. Hingga hari ini, 21 Maret diperingati sebagai Hari Puisi Sedunia untuk menghormati para penyair sekaligus melestarikan bahasa yang terancam punah.

Hari Teater Boneka Sedunia 

Hari  Teater Boneka Sedunia atau World Puppetry Day diperingati setiap tanggal 21 Maret setiap tahun. Hari peringatan tersebut dideklarasikan oleh Union International De La Marionette (UNIMA) yang merupakan asosiasi boneka internasional.

Boneka sudah ada sejak zaman kuno dan tersebar di seluruh dunia. Boneka kuno itu bentuknya sangat sederhana, terbuat dari bahan alami seperti tanah liat, batu, kayu, tulang, gading, atau kulit. Boneka dari potongan kain baru mulai ada pada tahun 300 SM. Orang Romawi yang membuatnya.

Boneka itu digunakan untuk upacara agama dan ritual tertentu. Boneka juga digunakan sebagai perwujudan dewa tertentu. Seiring dengan industrialisasi yang terjadi di abad ke-19, semakin banyak perusahaan yang memproduksi boneka secara massal. Dilansir dari Local History, sejak tahun 1863, kain dan kayu mulai digantikan oleh plastik.

Pada tahun 1945, hadirlah Barbie, boneka modern yang banyak diminati anak perempuan. Terdapat banyak model dan desain yang ditawarkan. Namun ciri khas dari Barbie adalah berambut pirang, berbadan kurus, dan berkulit putih. Boneka lain yang populer di abad ke-20 adalah teddy bear dan Kewpie Doll.

 

 

Baca Juga :

Keyword:
buah bibir buah bibir artinya buah bibir tribun jateng buah bibir artinya brainly buah bibir kalimat buah bibir kbbi buah bibir sinonimnya buah bibir sinonim buah bibir majalah buah bibir baku atau tidak buah bibir in english buah bibir adalah majas antonim buah bibir ungkapan buah bibir artinya jadi buah bibir artinya arti buah bibir dan contoh kalimatnya buah bibir bermakna buah bibir bahasa apa ungkapan buah bibir bermakna arti buah bibir brainly buah bibir itu bahasa apa buah bibir.com contoh buah bibir contoh kalimat buah bibir contoh ungkapan buah bibir buah bibir dalam bahasa indonesia denotasi buah bibir definisi buah bibir perbedaan buah bibir dan buah mulut arti buah bibir dalam bahasa indonesia arti buah bibir dalam kbbi kalimat dari buah bibir makna denotasi buah bibir ervina model buah bibir film buah bibir gambar buah bibir bibir alergi getah buah bibir kena getah buah buah untuk bibir hitam buah bibir itu apa majalah buah bibir indonesia bahasa inggris buah bibir makna idiom buah bibir makna istilah buah bibir apa istilah buah bibir jadi buah bibir buah bibir tribun jogja jus buah untuk bibir kering jus buah untuk bibir pecah pecah konotasi buah bibir kata buah bibir kacer buah bibir arti kata buah bibir arti kiasan buah bibir persamaan kata buah bibir buat kalimat buah bibir kata lain buah bibir buah lemon untuk bibir buah bibir memiliki arti buah bibir merupakan majas buah bibir merah buah bibir masyarakat model buah bibir ungkapan buah bibir mempunyai arti kata buah bibir memiliki arti majalah buah bibir pdf buah bibir arti nya buah naga memerahkan bibir buah naga pemerah bibir peribahasa buah bibir persamaan buah bibir puisi buah bibir pepatah buah bibir ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna brainly tabloid buah bibir pdf indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan buah bibir sama dengan kata seperti buah bibir buah untuk memerahkan bibir secara alami buah yang membuat bibir sehat bibirmu semanis buah buah bibir termasuk majas buah bibir tabloid apakah buah bibir termasuk kata kerja kalimat tentang buah bibir buah tangan buah bibir artis tabloid buah bibir buah agar bibir tidak kering buah bibir ungkapan kalimat ungkapan buah bibir buah untuk vitamin bibir buah yang memerahkan bibir buah yg bikin bibir merah buah yg memerahkan bibir buah yg membuat bibir merah alami yang dimaksud buah bibir buah yang menyehatkan bibir buah yang merawat bibir buah yang mengatasi bibir kering
Google+