Sempat Dicibir Netizen, Kini Mie Ayam Seharga 2000 Di Sragen Itu Laris Manis

 

JATENGLIVE.com – Di jaman sekarang ini mungkin uang Rp 2.000 hanya cukup membeli jajanan ringan yang tidak mengenyangkan perut. Namun di Sragen, Jawa Tengah, dengan uang Rp 2.000 kamu bisa menikmati semangkuk mie ayam.

Bukan sekadar isapan jempol, mie ayam itu memang berharga Rp 2.000. Keberadaan warung mie ayam Rp 2.000 menjadi viral di media sosial, terutama Facebook.

Kok bisa mie ayam dibanderol Rp 2.000 seporsi?

Hasil gambar untuk mie ayam

Warung mie ayam tersebut berada di Dukuh Gondang RT 3 RW 7, Desa Grasak, Kecamatan Gondang, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah.

Pemiliknya adalah Rika Septi Anadewi (25) dan suaminya, Febriana Trilaksono (25).

Rika sudah berjualan dua bulan terhitung dari Desember tahun lalu.

Adapun Rian, sang suami, sehari-hari bekerja sebagai kuli bangunan.

"Dulu saya ikut bantu jualan bulik (tante) di dekat MTs 1 Gondang. Karena anak saya nggak ada yang jagain, ya sudah saya jualan di rumah saja," ujar Rika kepada Tribunjateng.com, Jumat (18/1/2019) sore.

Rika mendapat resep bumbu mie ayam dari mertuanya.

Tak hanya dia dan bulik, mertua dan kakak Rika juga berjualan mie ayam di tempat masing-masing.

"Alhamdulillah nggak rugi. Bulek saya yang berjualan mie ayam malah iri dengan laba yang saya dapat," jelasnya.

Rika mengaku hanya bermodal Rp 100.000 pinjaman dari neneknya. Sehari Rika mampu menjual 100 porsi mie ayam.

Dia biasa membeli mie kering di pasar dekat rumah, mereknya Eko. Sehari rata-rata Rika membeli 10 pak, masing-masing berisi 8 kg.

Adapun daging ayam sehari habis 2 hingga 3 ekor. Dia pun mendapatkan laba bersih rata-rata Rp 70.000 setiap hari.

 

"Saya menjual Rp 2.000 biar anak-anak juga bisa beli. Apalagi anak muda hingga orang tua," ujarnya.

Ada kisah sedih di balik pilihan Rika dan suami berjualan mie ayam Rp 2.000 ini.

Suatu hari ketika belum berjualan, anaknya meminta uang jajan Rp 2.000.

Gara-gara tidak punya uang, Rika tak mampu memenuhi permintaan anaknya.

"Sedih, nelangsa. Ketika anak minta uang jajan Rp 2.000 saja, saya nggak bisa ngasih," ujar Rika meneteskan air mata.

Dia mengaku mendapat banyak mendapat cibiran dari netizen karena harga mie ayam Rp 2.000.

 

"Mie ayam apa itu cuma Rp 2.000, mencurigakan. Pasti ayamnya ayam mati," jelas Rika sambil membacakan komentar di Facebook.

 

Ketika dibilang kalau ayamnya hidup, mie-nya akan habis dimakan atau dipatuk ayam, dia pun tertawa.

Rika mengaku senang bisa berjualan tanpa meninggalkan anaknya.

Dia juga bersyukur bisa mendapatkan laba walau sedikit.

"Dulu saya bikin hanya satu panci, itu saja habis Alhamdulillah. Sekarang 3 panci besar kadang kurang," jelasnya.

"Yang penting saya tidak rugi. Bisa jualan, jaga anak, bisa beliin jajan anak," terangnya.

Perlu diketahui, sebenarnya saat ini belum ada warung mie ayam di rumah Rika.

Dia melayani pembeli di dalam rumah yang bisa dibilang sederhana.

Mereka biasa memesan lebih dulu via Whatsapp, kemudian akan mengambil setelah jadi.

Tak ubahnya sistem bayar di tempat (COD) dalam penjualan online.

Namun, Rika berencana akan segera membuka warung mie ayam di depan rumahnya.

Dia sudah mulai membeli mangkok, wadah kecap, meja, dan kursi.

 

"Kurang bersih-bersih, belum sempat. Suami saya masih bekerja," paparnya.

Bagaimana rasa mie ayam Rp 2.000 ini?

Ketika Tribunjateng.com mencicipinya, terasa enak dan sedap.

Tidak berbeda dari mie ayam yang berharga lebih mahal.

Cuma memang porsinya sedikit sehingga orang dewasa tak cukup memesan semangkuk.

Pengakuan serupa juga disampaikan Fira (31), seorang pelanggan Rika yang sore itu datang mengambil pesanannya.

Dia berlangganan karena mie ayam buatan Rika enak, tak hanya murah.

"Harga murah rasa enak. Mie ayam porsi kecil dengan harga segitu sudah cukup. Kualitasnya bagus harganya juga bagus," papar dia. (*)

Baca Juga :

Keyword:
kuliner halal purwokerto kuliner hits di solo kuliner halal di bali kuliner hits purwokerto kuliner indonesia kuliner ikan kuliner ikan bakar kuliner india kuliner iga kambing kuliner indramayu kuliner ikan bakar di solo kuliner ikan manyung semarang kuliner ikan di semarang kuliner indonesia di mata dunia kuliner jakarta kuliner jawa tengah kuliner juwana kuliner jawa kuliner jajanan kuliner jepang kuliner jakarta selatan kuliner jakarta barat festival kuliner j city kuliner kebumen kuliner karanganyar kuliner kendal kuliner khas purwokerto kuliner khas salatiga kuliner khas pekalongan kuliner legendaris semarang kuliner lampung kuliner legendaris solo kuliner lombok kuliner lembang kuliner lasem kuliner lendir kuliner lumpia semarang kuliner lobster di solo kuliner legendaris purwokerto kuliner ala kota sby jawa timur kuliner l kuliner malam kuliner malam di semarang kuliner malam purwokerto kuliner muntilan kuliner malang kuliner malam salatiga kuliner malam solo 2018 m.kuliner dapur solo kuliner m blok m kuliner pasaraya blok m kuliner kuliner nusantara kuliner ngaliyan kuliner nasi liwet solo kuliner ngawi kuliner nasi goreng kuliner nganjuk kuliner negara asean kuliner nasi goreng semarang kuliner nasi kebuli di semarang kuliner ngarsopuro solo tempat wisata dan kuliner bogor kuliner online kuliner online bandung kuliner olahan daging sapi kuliner octopus kuliner online jakarta kuliner opor ayam kuliner olahan ayam kuliner otak otak kuliner osaka kuliner otista o channel kuliner kuliner pemalang kuliner purworejo kuliner pati kuliner purwodadi kuliner pagi semarang kuliner pagi di solo kuliner parakan kuliner p.siantar kuliner p kuliner p.bun kuliner qbig kuliner quotes kuliner qatar kuliner di marelan kuliner qraved qraved kuliner bogor qraved kuliner bandung qraved kuliner solo qraved kuliner jakarta kuliner q kuliner rembang kuliner randudongkal kuliner rekomendasi di solo kuliner rawa pening kuliner rekomendasi di semarang kuliner rumahan kuliner rawamangun kuliner riau kuliner rita mall purwokerto kuliner recommended di semarang kuliner r e martadinata bandung r & b bengkel kuliner kota bandung jawa barat kuliner solo malam kuliner sragen kuliner sukoharjo kuliner semarang malam kuliner surabaya kuliner simpang lima kuliner solo malam hari kuliner s parman medan blok s kuliner kuliner tawangmangu kuliner tembalang kuliner terkenal di solo kuliner terkenal di semarang kuliner tradisional kuliner tengah malam semarang kuliner thailand kuliner t.agung kuliner ungaran kuliner unik kuliner unnes kuliner ums kuliner unik semarang kuliner uns kuliner unik solo kuliner unnes semarang kuliner undip kuliner ungaran jawa tengah kuliner viral kuliner vietnam kuliner viral 2018 kuliner vegetarian kuliner vector kuliner vemale kuliner viral malaysia kuliner vegetarian medan kuliner viral bandung kuliner wonogiri kuliner wajib semarang kuliner wajib solo kuliner weleri kuliner wajib bandung kuliner wirosari kuliner wajib magelang kuliner wajib purwokerto kuliner wajib jogja kuliner xt square kuliner extreme kuliner xinjiang kuliner xtrim kuliner xiamen kuliner xplorasa sms banner kuliner ximending kuliner kuliner bintaro xchange bazar kuliner di taman ria medan city north sumatra x banner kuliner kuliner yogyakarta kuliner yang banyak tersedia di cilacap kuliner yang lagi hits kuliner yang enak kuliner yang menjanjikan kuliner yang enak di solo kuliner yang lagi viral kuliner yang terkenal di semarang kuliner yogyakarta yang terkenal kuliner yg lagi viral kuliner y kuliner jaman dulu kuliner zhangjiajie kuliner zona merah bandung kuliner zaskia sungkar kuliner jaman sekarang kuliner zimbabwe kuliner zona merah kuliner jadul zomato kuliner bogor kuliner 06 eta gratus kuliner 0038 kuliner 17 agustus kuliner 17 agustus 2018 100 kuliner jogja 10 kuliner bandung 10 kuliner semarang 1001 kuliner bandung 10 kuliner solo 10 kuliner wajib di surabaya 10 kuliner malang 10 kuliner surabaya kuliner 1 kuliner 24 jam semarang kuliner 24 jam solo kuliner 24 jam kuliner 2018 kuliner 24 jam di semarang kuliner 24 jam purwokerto kuliner 24 jam di solo kuliner 24 jam jakarta kuliner 2019 kuliner 24 jam bandung aadc 2 kuliner pim 2 kuliner wisata kuliner 2 kuliner 3 jari bintaro kuliner 34 provinsi di indonesia kuliner 37 kota palu sulawesi tengah kuliner 37 palu city central sulawesi kuliner 34 kuliner 38 30 kuliner tradisional indonesia 30 kuliner indonesia 30 kuliner khas indonesia 30 kuliner indonesia yang mendunia 3 kuliner khas betawi yang mulai langka coba cicipi sebelum hilang kuliner 3 jari lk 3 kuliner khas tradisi indonesia lembar kerja 3 kuliner khas tradisi indonesia kuliner 4 sehat 5 sempurna kuliner 44 41 kuliner jogja 40 kuliner kuliner wisma bni 46 lembar kerja 4 kuliner khas tradisi indonesia saking enaknya 4 kuliner ini antrinya pakai nomor 5 kuliner ekstrem di asean yang wajib kamu coba 5 kuliner khas bogor 5 kuliner legendaris jakarta 5 kuliner jogja 5 kuliner indonesia yang mendunia 5 kuliner indonesia 5 kuliner bandung 5 kuliner di indonesia 5 kuliner 5 kuliner pasar lama tangerang 5 kuliner kaki lima di bandung yang dapat menggoyang lidah - rescooker kuliner 69 gresik kuliner 69 kuliner 69 sidoarjo 6 kuliner khas bogor kuliner citra 6 kuliner tp 6 warung kuliner 69 warung kuliner 69 kabupaten gresik jawa timur warung kuliner 69 kabupaten sidoarjo jawa timur 61212 menu kuliner 69 citra 6 kuliner kuliner 77 7 kuliner saksi sejarah bandung 7 kuliner malam bandung 7 kuliner di bandung kuliner trans 7 kuliner citra 7 kuliner bintaro sektor 7 sekul selera kuliner 767 kota kediri jawa timur kuliner aneka bubur 786 7 kuliner banyuwangi trans 7 kuliner 7 spot kuliner tersembunyi di bandung 7 spot kuliner tersembunyi di bandung yang super keren 7 wisata kuliner bogor 7 wisata kuliner terunik di indonesia 7 bidadari kuliner kuliner pasar 8 alam sutera warung kuliner 826 kuliner malam pasar 8 kuliner di pasar 8 kuliner pagi pasar 8 kuliner dekat hotel 88 embong malang pasar 8 kuliner pasar 8 kuliner malam kuliner 90an kuliner petak 9 kuliner sektor 9 bintaro kuliner tahun 90an kuliner rest area 97 kuliner bintaro lot 9 9 kuliner sentul petak 9 kuliner 9 tempat kuliner bintaro sektor 9 kuliner
Google+