WOW, Rihanna Resmi Jadi Artis Terkaya Setelah Oprah Winfrey
Robyn Fenty atau y ang lebih dikenal dengan nama 'Rihanna' di nobatkan sebagai milliuner dunia dengan kekayaan mencari 1,7 milliar dollar AS atau sekitar Rp 24,3 triliun menuraat ini menjadi musisi perempuan terkaya di dunia setelah Oprah Winfrey.
Sumber kekayaan yang dimiliki artis 33 tahun ini bukan dari musik yang dihasillkannya, karena tahun 2016 adalah tahun terakhir di merilis album terakhirnya yaitu 'Anti'. Kesuksesan ini didapat karena sejumlah bisnis yang dimilikinya seperti brand kecantikan Fenty beauty dan pakaian dalam wanita Savage x Fenty.
Penyanyi asal Barbados itu memiliki 50 persen saham Fenty Beauty, usaha yang dikembangkannya bersama Bernard Arnault, konglomerat barang mewah Prancis. Dan 30 persen kepemilikan di brand pakaian dalam miliknya yang menjunjung inklusivitas itu. Total penghasilannya dari kedua bisnis itu diperkirakan mencapai 270 juta dollar AS.
Saalah satu kesuksesan yang didapatkannya dari Fenty beauty adalah produk tersebut dipasarkan untuk wanita dari segala bentuk, ukuran dan warna Kulit. Ketika dirilis pertama kali tahun 2018 lalu, merk ini menghasilkan pendapatan tahunan lebih dari 550 juta dollar AS.
Pencapaian ini menjadikan Fenty Beauty pemenang diantara merk kosmetik selebriti lainnya termasuk Kylie Cosmetics Kylie Jenner dan KKW Beauty Kim Kardashian West.
Forbes mencatat brand makeup yang dijual di Sephora ini menghasilkan pendapatan tahunan lebih dari 550 juta dollar AS pada 2018.
Forbes juga melaporkan bahwa Rihanna juga memiliki 30% dari Savage x Fenty, yang mengumpulkan $ 115 juta pada bulan Februari setelah menerima penilaian $ 1 miliar. CEO LVMH Bernard Arnault dan rapper Jay Z juga merupakan investor utama dalam merek pakaian dalam.
Sejauh ini pihak Rihanna menolak berkomentar tentang pernyataan Forbes.
Baca Juga :