5 Tempat Nongkrong di Semarang yang Instagramable, Dijamin Bikin Betah!

JATENGLIVE.COM - Kamu senang kumpul dengan teman-teman maupun keluarga tapi bingung tempat nongkrong yang asik, nyaman dan Instagramable di Semarang dimana aja? Jangan khawatir! JatengLive.com akan merekomendasikan 5 tempat keren berikut:

1. Ohana Cafe

Nah, yang pertama ini ada Ohana Cafe yang terletak di Jalan Sisimangaraja. Cafe ini mengusung konsep industrialis minimalis dengan dominan warna monochrome. Menu di Cafe ini juga tidak diragukan, lho. Ohana Cafe menyediakan western food  dan dessert yang unik juga menarik. Cafe ini buka pukul 08.00 dan tutup pukul 00.00 WIB, jadi cocok banget buat kamu yang suka nongkrong hingga larut!

2.Folkafe 

Cafe ini terletak di jalan Setiabudi. Menawarkan desain interior yang simple namun keren akan membuat kamu jadi betah untuk ngobrol lama dan foto-foto untuk instagrammu. Karena pada jam-jam tertentu sinar matahari yang memantul di tembok akan menghasilkan lightining yang keren abis! Nggak cuma menyediakan kopi, Folkafe juga menyediakan makanan berat seperti burger, sandwich, dan french fries. Cafe ini buka pukul 07.00 dan tutup pukul 00.00 WIB. Jadi cocok banget buat referensi tempat sarapan dan ngopi pagi hari kamu.

3. Kofitiere

Kofitiere berlokasi di jalan Erlangga dekat pusat kota dan hanya butuh waktu 5 menit dari Simpang Lima. Cafe ini memiliki suasana yang tenang dan nyaman karena interior yang didominasi perabotan kayu dan warna putih dan cokelat. Cafe ini juga menyediakan berbagai macam sajian minuman seperti mojito, teh, dessert dan caffe latte artnya yang unik dan enak. Cafe ini buka pukul 08.00 dan tutup pukul 23.00 WIB pada hari Minggu hingga Kamis dan buka pukul 08.00 dan tutup pukul 24.00 WIB pada hari Jumat hingga Sabtu. 

4. The Tavern

The Tavern berlokasi di Jalan Rinjani No. 01, Gajah Mungkur, Semarang. Tempat ini mengusung konsep Cafe dan Resto, jadi cocok untuk referensi makan berat maupun hanya sekedar megobrol dengan secangkir kopi. The Tavern memiliki konsep klasik dan mewah dengan sofa-sofa besar dan juga kaca-kaca yang besar. Cafe dan Resto ini buka pukul 16.00 dan tutup pukul 00.00 WIB pada hari Senin hingga Jumat dan buka pukul 16.00 dan tutup pukul 01.00 WIB pada hari Sabtu dan Minggu. 

5. Mr. K Cafe dan Beer Garden

Nah yang terakhir ada Mr. K Cafe dan Beer Garden. Cafe yang terletak di Jalan Setiabudi No. 28 Semarang ini memiliki konsep indoor dengan pemandangan melalui jendela besar yang menyajikan keindahan lampu-lampu pada malam hari. Cafe ini akan terlihat mewah dan membuat instagram kamu keren deh! Cafe ini juga menyediakan makanan western seperti pizza dan juga beer. Mr. K Cafe buka pada pukul 12.00 dan tutup pukul 00.00 WIB pada hari Senin hingga Jumat dan buka pukul 12.00 dan tutup pukul 01.00 WIB pada hari Sabtu dan Minggu.

 

Nah itu dia 5 referensi tempat nongkrong instagramable bagi kamu yang membutuhkan versi JatengLive.com. Selamat mencoba!

Baca Juga :

Keyword:
kuliner halal purwokerto kuliner hits di solo kuliner halal di bali kuliner hits purwokerto kuliner indonesia kuliner ikan kuliner ikan bakar kuliner india kuliner iga kambing kuliner indramayu kuliner ikan bakar di solo kuliner ikan manyung semarang kuliner ikan di semarang kuliner indonesia di mata dunia kuliner jakarta kuliner jawa tengah kuliner juwana kuliner jawa kuliner jajanan kuliner jepang kuliner jakarta selatan kuliner jakarta barat festival kuliner j city kuliner kebumen kuliner karanganyar kuliner kendal kuliner khas purwokerto kuliner khas salatiga kuliner khas pekalongan kuliner legendaris semarang kuliner lampung kuliner legendaris solo kuliner lombok kuliner lembang kuliner lasem kuliner lendir kuliner lumpia semarang kuliner lobster di solo kuliner legendaris purwokerto kuliner ala kota sby jawa timur kuliner l kuliner malam kuliner malam di semarang kuliner malam purwokerto kuliner muntilan kuliner malang kuliner malam salatiga kuliner malam solo 2018 m.kuliner dapur solo kuliner m blok m kuliner pasaraya blok m kuliner kuliner nusantara kuliner ngaliyan kuliner nasi liwet solo kuliner ngawi kuliner nasi goreng kuliner nganjuk kuliner negara asean kuliner nasi goreng semarang kuliner nasi kebuli di semarang kuliner ngarsopuro solo tempat wisata dan kuliner bogor kuliner online kuliner online bandung kuliner olahan daging sapi kuliner octopus kuliner online jakarta kuliner opor ayam kuliner olahan ayam kuliner otak otak kuliner osaka kuliner otista o channel kuliner kuliner pemalang kuliner purworejo kuliner pati kuliner purwodadi kuliner pagi semarang kuliner pagi di solo kuliner parakan kuliner p.siantar kuliner p kuliner p.bun kuliner qbig kuliner quotes kuliner qatar kuliner di marelan kuliner qraved qraved kuliner bogor qraved kuliner bandung qraved kuliner solo qraved kuliner jakarta kuliner q kuliner rembang kuliner randudongkal kuliner rekomendasi di solo kuliner rawa pening kuliner rekomendasi di semarang kuliner rumahan kuliner rawamangun kuliner riau kuliner rita mall purwokerto kuliner recommended di semarang kuliner r e martadinata bandung r & b bengkel kuliner kota bandung jawa barat kuliner solo malam kuliner sragen kuliner sukoharjo kuliner semarang malam kuliner surabaya kuliner simpang lima kuliner solo malam hari kuliner s parman medan blok s kuliner kuliner tawangmangu kuliner tembalang kuliner terkenal di solo kuliner terkenal di semarang kuliner tradisional kuliner tengah malam semarang kuliner thailand kuliner t.agung kuliner ungaran kuliner unik kuliner unnes kuliner ums kuliner unik semarang kuliner uns kuliner unik solo kuliner unnes semarang kuliner undip kuliner ungaran jawa tengah kuliner viral kuliner vietnam kuliner viral 2018 kuliner vegetarian kuliner vector kuliner vemale kuliner viral malaysia kuliner vegetarian medan kuliner viral bandung kuliner wonogiri kuliner wajib semarang kuliner wajib solo kuliner weleri kuliner wajib bandung kuliner wirosari kuliner wajib magelang kuliner wajib purwokerto kuliner wajib jogja kuliner xt square kuliner extreme kuliner xinjiang kuliner xtrim kuliner xiamen kuliner xplorasa sms banner kuliner ximending kuliner kuliner bintaro xchange bazar kuliner di taman ria medan city north sumatra x banner kuliner kuliner yogyakarta kuliner yang banyak tersedia di cilacap kuliner yang lagi hits kuliner yang enak kuliner yang menjanjikan kuliner yang enak di solo kuliner yang lagi viral kuliner yang terkenal di semarang kuliner yogyakarta yang terkenal kuliner yg lagi viral kuliner y kuliner jaman dulu kuliner zhangjiajie kuliner zona merah bandung kuliner zaskia sungkar kuliner jaman sekarang kuliner zimbabwe kuliner zona merah kuliner jadul zomato kuliner bogor kuliner 06 eta gratus kuliner 0038 kuliner 17 agustus kuliner 17 agustus 2018 100 kuliner jogja 10 kuliner bandung 10 kuliner semarang 1001 kuliner bandung 10 kuliner solo 10 kuliner wajib di surabaya 10 kuliner malang 10 kuliner surabaya kuliner 1 kuliner 24 jam semarang kuliner 24 jam solo kuliner 24 jam kuliner 2018 kuliner 24 jam di semarang kuliner 24 jam purwokerto kuliner 24 jam di solo kuliner 24 jam jakarta kuliner 2019 kuliner 24 jam bandung aadc 2 kuliner pim 2 kuliner wisata kuliner 2 kuliner 3 jari bintaro kuliner 34 provinsi di indonesia kuliner 37 kota palu sulawesi tengah kuliner 37 palu city central sulawesi kuliner 34 kuliner 38 30 kuliner tradisional indonesia 30 kuliner indonesia 30 kuliner khas indonesia 30 kuliner indonesia yang mendunia 3 kuliner khas betawi yang mulai langka coba cicipi sebelum hilang kuliner 3 jari lk 3 kuliner khas tradisi indonesia lembar kerja 3 kuliner khas tradisi indonesia kuliner 4 sehat 5 sempurna kuliner 44 41 kuliner jogja 40 kuliner kuliner wisma bni 46 lembar kerja 4 kuliner khas tradisi indonesia saking enaknya 4 kuliner ini antrinya pakai nomor 5 kuliner ekstrem di asean yang wajib kamu coba 5 kuliner khas bogor 5 kuliner legendaris jakarta 5 kuliner jogja 5 kuliner indonesia yang mendunia 5 kuliner indonesia 5 kuliner bandung 5 kuliner di indonesia 5 kuliner 5 kuliner pasar lama tangerang 5 kuliner kaki lima di bandung yang dapat menggoyang lidah - rescooker kuliner 69 gresik kuliner 69 kuliner 69 sidoarjo 6 kuliner khas bogor kuliner citra 6 kuliner tp 6 warung kuliner 69 warung kuliner 69 kabupaten gresik jawa timur warung kuliner 69 kabupaten sidoarjo jawa timur 61212 menu kuliner 69 citra 6 kuliner kuliner 77 7 kuliner saksi sejarah bandung 7 kuliner malam bandung 7 kuliner di bandung kuliner trans 7 kuliner citra 7 kuliner bintaro sektor 7 sekul selera kuliner 767 kota kediri jawa timur kuliner aneka bubur 786 7 kuliner banyuwangi trans 7 kuliner 7 spot kuliner tersembunyi di bandung 7 spot kuliner tersembunyi di bandung yang super keren 7 wisata kuliner bogor 7 wisata kuliner terunik di indonesia 7 bidadari kuliner kuliner pasar 8 alam sutera warung kuliner 826 kuliner malam pasar 8 kuliner di pasar 8 kuliner pagi pasar 8 kuliner dekat hotel 88 embong malang pasar 8 kuliner pasar 8 kuliner malam kuliner 90an kuliner petak 9 kuliner sektor 9 bintaro kuliner tahun 90an kuliner rest area 97 kuliner bintaro lot 9 9 kuliner sentul petak 9 kuliner 9 tempat kuliner bintaro sektor 9 kuliner
Google+