Mengapa Orang Suka Bergosip Dengan Akun Palsu?

Selebgram Rachel Vennya atau yang sering dipanggil "Bunna" baru-baru saja mengungkapkan kekecewaannya di akun instagramnya tentang perudungan yang dialaminya.

Ditengah - tengah membangun karirnya, Rachel Ternyata menjadi bahan gunjingan dan candaan haters forum gossip di thread berjudul "All About Sekuter Selebgram Chapter VI" via detikForum tersebut.

Wadah percakapan digital itu disebut sarat dengan ujaran kebencian, bullying, dan berbagai kometar brutal lainnya dari penggunanya. Pergunjingan ini dilakukan secara anonim dengan istilah maupun kata yang tergolong sulit dipahami.

Korbannya pergunjingan tidak hanya Rachel Venya, tetapi selebgram dan sejumlah artis juga mengaku telah menjadi korbannya.

Sebenarnya adanya forum gosip underground ini bukan hal yang baru. Pola serupa juga bisa kita lihat saat kemunculan sejumlah akun Instagram gosip yang beberapa waktu pernah heboh, Lambe Turah misalnya.

Mengapa Orang Suka Bergosip?
Gosip atau ghibah, memang lekat dengan kehidupan sehari-hari. Baik itu obrolan di tempat kerja, berbagi berita keluarga, atau teks grup antar teman, tidak dapat dihindari bahwa setiap orang yang berbicara, ya, berbicara tentang orang lain. Namun sebenarnya bukan cuma wanita yang kerap bergosip tapi juga pria.

Faktanya, sebuah studi observasi tahun 1993 menemukan bahwa partisipan pria menghabiskan 55 persen waktu percakapan dan partisipan wanita menghabiskan 67% waktu percakapan pada "diskusi tentang topik yang relevan secara sosial."

Orang cenderung menganggap gosip identik dengan rumor jahat, fitnah, atau penyebaran berita yang menghebohkan. Namun para peneliti sering mendefinisikannya secara lebih luas.

"Kami mengartikannya sebagai bicara tentang orang yang tidak ada," kata Megan Robbins, asisten profesor psikologi di The University of California, Riverside mengutip Time.

Beberapa peneliti berpendapat bahwa gosip membantu nenek moyang kita bertahan hidup. Psikolog evolusioner Robin Dunbar pertama kali memelopori gagasan ini, membandingkan gosip dengan primata yang menggunakannya sebagai alat bonding.

Bergosip di Dunia Maya Dengan Akun Anonim
Ajeng Patria Meilisa, akademisi ilmu komunikasi yang juga pemerhati isu serupa ikut memberikan pandangannya. Dia mengatakan, anonimita di media sosial bisa membuat orang leluasa berbuat sesuka hati tanpa perlu dimintai pertanggungjawabannya. Hal ini yang tergambar dalam forum yang bermasalah itu maupun wadah gosip lainnya. 

"Bisa kita lihat dengan bebasnya mereka mem-posting berita apa saja tentang para selebritas baik sisi positif maupun negatif," katanya.

Terdapat hegemoni politik yang membuat seseorang merasa memiliki kekuasaan tanpa batas yang akhirnya memicu masalah dengan objek pembicaraan.

Selain itu, dia menilai adapula hegemoni budaya secara simetris yang tergambar dari banyaknya unggahan yang dikomentari. Hal ini menandakan, perhatian warganet sangat tinggi sehingga forum tersebut memiliki pengaruh dalam pembentukan opini publik. 

Pola ini juga didukung dengan sifat real time dari media sosial yang menjadikan platform ini efektif dalam penyebaran informasi, termasuk gosip. 

"Meskipun sifat beritanya terkini dan mungkin belum tentu benar, namun karena dikomentari oleh para followers justru menjadi ajang gibah, ujaran kebencian." 

"Dan, kadang berujung dengan pertengkaran baik antara selebritas yang bersangkutan dengan netizen atau para pendukung maupun haters (pembenci) selebritas," ungkap Ajeng. 

Isi pesan yang disampaikan baik negatif maupun positif, buruk maupun elok, tetap dianggap sebagai suatu kebenaran meski pun awalnya berita tersebut hanya rumor semata. Disadari atau tidak, forum ini digunakan sebagai alat untuk menyebarluaskan gagasan tertentu yang mendukung dan memperkuat kekuasaan kelompok tertentu. 

Pada akhirnya, kabar tersebut akan diterima secara luas oleh masyarakat menjadi sebuah ideologi termasuk soal kehidupan artis tersebut. Meski demikian, Ajeng menilai adanya forum gosip tersebut menggambarkan kekuatan dari objek yang dibicarakan itu sendiri. 

Pergibahan itu menjadi bukti akan adanya suatu kelas sosial dominan untuk memproyeksikan cara mereka dalam memandang dunia. Warganet kemudian menikmati dan menyukai keberadaan kelas dominan tersebut. 

Hal ini, tambah Ajeng, sesuai dengan teori politik bahwa kelompok dominan bukan semata-mata bisa mempertahankan dominasi karena kekuasaan, tetapi karena masyarakat sendiri yang mengizinkan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mengapa Orang Rela Repot demi Bergosip Anonim di Dunia Maya?"


 

Baca Juga :

Keyword:
buah bibir buah bibir artinya buah bibir tribun jateng buah bibir artinya brainly buah bibir kalimat buah bibir kbbi buah bibir sinonimnya buah bibir sinonim buah bibir majalah buah bibir baku atau tidak buah bibir in english buah bibir adalah majas antonim buah bibir ungkapan buah bibir artinya jadi buah bibir artinya arti buah bibir dan contoh kalimatnya buah bibir bermakna buah bibir bahasa apa ungkapan buah bibir bermakna arti buah bibir brainly buah bibir itu bahasa apa buah bibir.com contoh buah bibir contoh kalimat buah bibir contoh ungkapan buah bibir buah bibir dalam bahasa indonesia denotasi buah bibir definisi buah bibir perbedaan buah bibir dan buah mulut arti buah bibir dalam bahasa indonesia arti buah bibir dalam kbbi kalimat dari buah bibir makna denotasi buah bibir ervina model buah bibir film buah bibir gambar buah bibir bibir alergi getah buah bibir kena getah buah buah untuk bibir hitam buah bibir itu apa majalah buah bibir indonesia bahasa inggris buah bibir makna idiom buah bibir makna istilah buah bibir apa istilah buah bibir jadi buah bibir buah bibir tribun jogja jus buah untuk bibir kering jus buah untuk bibir pecah pecah konotasi buah bibir kata buah bibir kacer buah bibir arti kata buah bibir arti kiasan buah bibir persamaan kata buah bibir buat kalimat buah bibir kata lain buah bibir buah lemon untuk bibir buah bibir memiliki arti buah bibir merupakan majas buah bibir merah buah bibir masyarakat model buah bibir ungkapan buah bibir mempunyai arti kata buah bibir memiliki arti majalah buah bibir pdf buah bibir arti nya buah naga memerahkan bibir buah naga pemerah bibir peribahasa buah bibir persamaan buah bibir puisi buah bibir pepatah buah bibir ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna brainly tabloid buah bibir pdf indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan buah bibir sama dengan kata seperti buah bibir buah untuk memerahkan bibir secara alami buah yang membuat bibir sehat bibirmu semanis buah buah bibir termasuk majas buah bibir tabloid apakah buah bibir termasuk kata kerja kalimat tentang buah bibir buah tangan buah bibir artis tabloid buah bibir buah agar bibir tidak kering buah bibir ungkapan kalimat ungkapan buah bibir buah untuk vitamin bibir buah yang memerahkan bibir buah yg bikin bibir merah buah yg memerahkan bibir buah yg membuat bibir merah alami yang dimaksud buah bibir buah yang menyehatkan bibir buah yang merawat bibir buah yang mengatasi bibir kering
Google+