Ramalan Zodiak Hari Kamis, 10 Maret 2023

20 Januari - 18 Februari
ASMARA
SINGLE
:
Berada di lingkungan baru dan bertemu dengan wajah baru
 
 
 
menjadikanmu sulit berinteraksi, cobalah untuk bersikap lebih santai dan ramah pasti dirimu akan mudah diterima.
 
 
COUPLE 
Sebuah hari yang mengecewakan akan terjadi, sesuatu yang direncanakan
 
 
 
dengan pasanganmu tidak berjalan dengan baik. Jangan menyalahkan dirimu sendiri, cobalah untuk membuat rencana pengganti.
 
KEUANGAN
Susun langkah-langkah yang sistematis dan lebih praktis untuk bisa diterapkan di
 
masa sekarang dan yang akan datang.
 
KESEHATAN 
Perbaiki posisi dudukmu. Posisi duduk yang salah bisa menyebabkan kelainan tulang
 
belakang, membuat kamu tak nyaman, dan kurang sedap di mata.
19 Februari - 20 Maret
ASMARA
SINGLE
:
Tidak masalah untuk fokus membahagiakan diri sendiri sebelum
 
 
 
membahagiakan orang lain. Dan ini bukanlah karena kamu egois, tetapi perasaan akan sulit berkembang jika dirimu belum selesai dengan masalah pribadimu.
 
 
COUPLE 
Memiliki pasangan yang terbuka dan bisa dipercaya membuatmu merasa
 
 
 
sangat nyaman berbagi dengannya saat ini.
 
KEUANGAN
Waktu luang yang tersedia harus benar-benar dimanfaatkan untuk menindaklanjuti
 
semua peluang yang ada.
 
KESEHATAN 
Sakit pada persendian yang kamu rasakan sepertinya akibat dari olahraga tanpa p
 
emanasan terlebih dahulu. Biasakan untuk melakukan pemanasan agar tubuh tidak kaget dan dapat beradaptasi.
21 Maret  - 19 April 
ASMARA
SINGLE
:
Tidak masalah untuk sendiri dulu, daripada memaksakan perasaan pada
 
 
 
seseorang yang belum tentu cocok denganmu. Lebih baik tunggulah hingga ada seseorang yang benar-benar tepat.
 
 
COUPLE 
Jangan sampai hubunganmu dengan pasangan menjadi renggang karena
 
 
 
jarang mengabari satu sama lain. Walaupun terlihat kecil, saling berkabar sangat berdampak besar bagi kelanggengan sebuah hubungan.
 
KEUANGAN
Pemasukan tetap stabil dan pengeluaran juga tetap bisa dijaga.
 
KESEHATAN 
Pegal di leher dan di punggung yang kamu alami beberapa hari ini akhirnya hilang
 
juga. Tetap perhatikan posisi tidur dan lakukan gerakan olahraga ringan agar persendian terjaga.
20 APRIL - 20 MEI
ASMARA
SINGLE
:
Merasa kecewa karena seseorang yang kamu sukai ternyata memilih orang
 
 
 
lain. Tidak masalah untuk bersedih, namun ingatlah rasa sakitnya hanya sementara dan dirimu akan baik-baik saja.
 
 
COUPLE 
Melakukan kegiatan bersama pasangan, seperti mengerjakan hobi
 
 
 
bersama akan membuat kualitas hubungan kalian semakin terjaga.
 
KEUANGAN
Hindari membuat masalah sendiri karena segala sesuatunya telah berjalan dengan
 
cukup baik.
 
KESEHATAN 
Kamu mungkin merasa sangat positif kali ini dan hal tersebut bisa menular kepada
 
orang-orang di sekitarmu. Buatlah aktivitas yang menyenangkan bersama-sama.
21 MEI - 20 JUNI
ASMARA
SINGLE
:
Mementingkan pertemanan daripada urusan cinta sepertinya
 
 
 
membuatmu merasa lebih hidup, tidak masalah jika itu membuatmu bahagia.
 
 
COUPLE 
Ternyata cinta pertama memang tidak pernah padam, sekarang dirimu
 
 
 
dan dia dipertemukan lagi, mungkin memang kalian akan berjodoh.
 
KEUANGAN
Tetap fokus pada kesempatan yang muncul untuk tidak terganggu oleh berbagai hal
 
yang membingungkan.
 
KESEHATAN 
Mulailah menghindari makanan dan minuman cepat saji, terlebih jika kamu sedang
 
berada di rumah. Manfaatnya akan kamu rasakan dalam jangka panjang.