Tiadk Hanya Manusia, Ternyata Binatang Bisa Menyimpan Dendam Dan Membalas Dendamnya

Tidak hanya Manusia saja yang bisa merasakan senang, sedih, marah, menangis, kesal dan lainnya. Ternyata perasaan itu juga dimiliki oleh hewan. Tanpa kita sadari, ada beberapa hewan bisa melampiaskan kemarahannya ke manusia.

Beberapa ilmuwan meyakini bahwa binatang juga bisa menyimpan emosi negatif seperti kemarahan dan dendam mengingat binatang pun bisa menyimpan emosi positif dalam hubungannya dengan manusia. Sebuah penelitian yang dilakukan berulang kali mendapatkan kesimpulan bahwa burung gagak bisa menyimpan dendam.  

Lalu binatang apa saja yang bisa menyimpan dendam?
1. Harimau Siberia

Harimau Siberia atau yang juga disebut sebagai Amur umumnya dianggap sebagai subspesies harimau terbesar. Berat tubuh mereka bisa mencapai 225 kilogram dengan panjang lebih dari tiga meter. Selain itu Harimau Siberia juga dikenal sebagai pelari dan peloncat dengan ketinggian lompatan bisa mencapai 7,6 meter.

Suatu hari, ada seorang pemburu Rusia bernama Vladimir Markov melukai seekor harimau Siberia. Salah satu dari kawanan hewan itu mati di tempat. Namun, beberapa gerombolan harimau yang lain mengingat sosok Markov.

Pada malam hari, saat Markov ada di tenda seekor harimau melacak keberadaannya. Pada saat itu pula, pria tersebut tewas karena diserang dan dimakan oleh harimau tersebut.

2. Burung gagak 
Melansir Evening Standard, studi tahun 2011 menguak fakta bahwa burung gagak bisa mengingat wajah manusia yang pernah menangkap, mengurungnya dan mungkin juga menyiksanya. Ingatan ini, akan tersimpan selama dua tahun lamanya. Sedangkan peneliti Universitas Lund di Swedia dan Universitas Vienna mencermati perilaku burung gagak yang diberi makan oleh dua grup manusia. 

Satu kelompok adalah pelatih atau pawang yang memberi makan dengan adil, dan satu kelompok lagi adalah pawang yang memberi makan secara tak adil. Pawang yang tak adil akan menyodorkan remahan roti kepada burung gagak. Di kali kedua, pawang tersebut akan memakan sendiri remahan rotinya ketimbang memberikannya kepada burung gagak. 

Dalam studi tersebut peneliti mendapatkan fakta bahwa jika diberi pilihan, burung gagak akan mendekati pawang yang adil daripada pawang yang bersikap tak adil.

3. Anjing
Pada tahun 2015, seorang pria di Chongqing, China hendak pulang ke rumahnya. Namun, saat melintasi tempat parkir ia melihat ada sekelompok anjing yang tidur di bawah kolong mobilnya. Bukannya mengusir dengan baik, pria itu malah menendang anjing dengan begitu kejam. Saat si pemilik mobil pergi dan masuk ke dalam rumah, sekelompok anjing ini membalas dendam.

Mereka merusak mobil pria itu hingga lecet karena dicakar-cakar. Tak hanya itu, mobil pria itu juga sampai penyok akibat 'pembalasan' si anjing.

Dalam artikel yang ditayangkan di jurnal Universitas Penn State, peneliti menyatakan bahwa anjing sebenarnya hanya menyimpan memori akan kejadian dalam hitungan menit saja. Itu sebabnya anjing akan terlihat euforia menyambut kedatangan pemiliknya meski pemiliknya baru meninggalkannya selama 10 menitan saja. 

Meski begitu, bukan lantas anjing tak memiliki daya ingat. Anjing memiliki daya ingat asal hal tersebut terkait dengan emosi spesifik, baik emosi positif atau negatif.

4. Unta 
Unta terkenal sebagai binatang yang tak bisa memaafkan dan tak bisa melupakan. Menyakiti unta sama saja dengan menggali kuburan sendiri. Seorang pemilik unta di India suatu ketika melupakan salah seekor untanya terikat di luar kandang di bawah terpaan sinar matahari sepanjang hari. 

Ketika Urjaram, sang pemilik unta, kembali di malam harinya untuk melepas ikatan yang ada, si unta sudah terlanjur marah dan menggigit kepala Urjaram hingga tewas. Selain kelima binatang tersebut, leopard dan gajah juga terkenal bisa menyimpan ingatan sakit hati.

5. Macan Tutul
Di Taman Nasional Danau Nakuru, Kenya ada seekor macan tutul betina yang dianggap dapat mengancam keselamatan hewan ternak dan manusia. Oleh karenanya, hewan ini dipindahkan ke tempat yang lebih aman.

Namun, macan tutul ini menolak dipindah. Petugas yang ada langsung mengangkutnya ke sebuah truk. Namun, macan tutul ini lepas dan si penjaga langsung memukulnya dengan sebuah tongkat.

Hewan ini ingat betul dengan seorang lelaki yang memukulnya dengan tongkat kayu. Pria itu lalu diserang dan pada bagian wajah mengalami luka sobek.

6. Gurita 
Gurita bukan binatang bodoh. Bahkan gurita bernama Paul pernah tenar lantaran bisa meramalkan pemenang Piala Dunia. Gurita adalah makhluk air cerdas dengan kemampuan mengingat yang cukup lumayan. Gurita bahkan bisa menyimpan dendam dan membalas dendam jika ada kesempatan datang. 

Suatu ketika, gurita bernama Truman yang hidup di akuarium di Boston menyimpan dendam pada sukarelawan yang bekerja di akuarium tersebut. Tiap kali ada kesempatan berdekatan, Truman akan menyemprotkan air kepada wanita tersebut.

 

 

Baca Juga :

Keyword:
buah bibir buah bibir artinya buah bibir tribun jateng buah bibir artinya brainly buah bibir kalimat buah bibir kbbi buah bibir sinonimnya buah bibir sinonim buah bibir majalah buah bibir baku atau tidak buah bibir in english buah bibir adalah majas antonim buah bibir ungkapan buah bibir artinya jadi buah bibir artinya arti buah bibir dan contoh kalimatnya buah bibir bermakna buah bibir bahasa apa ungkapan buah bibir bermakna arti buah bibir brainly buah bibir itu bahasa apa buah bibir.com contoh buah bibir contoh kalimat buah bibir contoh ungkapan buah bibir buah bibir dalam bahasa indonesia denotasi buah bibir definisi buah bibir perbedaan buah bibir dan buah mulut arti buah bibir dalam bahasa indonesia arti buah bibir dalam kbbi kalimat dari buah bibir makna denotasi buah bibir ervina model buah bibir film buah bibir gambar buah bibir bibir alergi getah buah bibir kena getah buah buah untuk bibir hitam buah bibir itu apa majalah buah bibir indonesia bahasa inggris buah bibir makna idiom buah bibir makna istilah buah bibir apa istilah buah bibir jadi buah bibir buah bibir tribun jogja jus buah untuk bibir kering jus buah untuk bibir pecah pecah konotasi buah bibir kata buah bibir kacer buah bibir arti kata buah bibir arti kiasan buah bibir persamaan kata buah bibir buat kalimat buah bibir kata lain buah bibir buah lemon untuk bibir buah bibir memiliki arti buah bibir merupakan majas buah bibir merah buah bibir masyarakat model buah bibir ungkapan buah bibir mempunyai arti kata buah bibir memiliki arti majalah buah bibir pdf buah bibir arti nya buah naga memerahkan bibir buah naga pemerah bibir peribahasa buah bibir persamaan buah bibir puisi buah bibir pepatah buah bibir ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna brainly tabloid buah bibir pdf indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan buah bibir sama dengan kata seperti buah bibir buah untuk memerahkan bibir secara alami buah yang membuat bibir sehat bibirmu semanis buah buah bibir termasuk majas buah bibir tabloid apakah buah bibir termasuk kata kerja kalimat tentang buah bibir buah tangan buah bibir artis tabloid buah bibir buah agar bibir tidak kering buah bibir ungkapan kalimat ungkapan buah bibir buah untuk vitamin bibir buah yang memerahkan bibir buah yg bikin bibir merah buah yg memerahkan bibir buah yg membuat bibir merah alami yang dimaksud buah bibir buah yang menyehatkan bibir buah yang merawat bibir buah yang mengatasi bibir kering
Google+