Pemerintah Kota Semarang bakal memperpanjang kembali PPKM

Masa perpanjangan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) jilid dua berakhir hingga Senin (8/2/2021). Pemerintah Kota Semarang bakal memperpanjang kembali PPKM hingga batas waktu yang belum ditentukan. Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi mengatakan, perpanjangan PPKM kali ini pihaknya memberikan beberapa kelonggaran:

  • Pedagang kaki lima (PKL), warung, restoran, dan tempat hiburan boleh beroperasi maksimal hingga pukul 23.00. 

  • Pusat perbelanjaan atau mall boleh buka hingga pukul 21.00. 

  • Sebanyak tujuh ruas jalan dibuka kembali.

  • Aktivitas sosial budaya diantaranya seminar, diskusi, termasuk pernikahan, diperbolehkan dengan ketentuan maksimal dihadiri oleh 100 orang atau 50 persen dari kapasitas ruangan.

"Kami sudah koordinasi dengan teman-teman Forkopimda. PPKM akan dilaksanakan sampai batas waktu yang akan kami tentukan lagi," ucap Hendi, sapaannya.

Lebih lanjut, Hendi memaparkan, kegiatan pengawasan PPKM akan selalu dijalankan oleh pemangku wilayah tingkat kelurahan, kecamatan, hingga tingkat kota bersama TNI dan Polri.

Menurut dia, kebijakan PPKM diperpanjang untuk lebih menekan penyebaran kasus Covid-19.

PPKM jilid satu dan dua yang berlangsung 11-25 Januari dan 26 Januari - 8 Februari dinulai berhasil menekan penularan Covid-19.

"Selama pemberlakukan PPKM satu dan dua, kasus Covid-19 di Kota Semarang menunjukan hal-hal yang cukup menggembirakan," ungkapnya.

Dia menyebutkan, tingkat penambahan kasus baru di Kota Semarang menurun dari semula 146 pasien per hari pada 25 Januari lalu, kini sudah di bawah 100 kasus per hari. Bahkan, pada Minggu (7/2/2021), penambahan kasus baru tercatat hanya 85 orang.

Total kasus Covid-19 aktif juga mengalami penurunan yang mana pada 25 Januari lalu angka mencapai 900an kasus. Kini, total kasus kumulatif sudah menurun. Berdasarkan data Pemkot dalam laman siagacorona.semarangkota.go.id, kasus Covid-19 aktif di Kota Semarang hingga Senin pukul 14.30, sebanyak 634 orang. Rinciannya, 453 merupakan warga Semarang dan 181 merupakan warga luar kota.

"Warga luar kota 27 persen. Selebihnya warga Kota Semarang," ucap Hendi.

Sementara itu, Kepala Satpol PP Kota Semarang, Fajar Purwoto mengatakan, kebijakan Wali Kota Semarang sudah menghitung dari sudut pandang ekonomi masyarakat. Dia berharap, kelonggaran ini bisa disikapi dengan bijak oleh seluruh pelaku usaha dan masyarakat.

Apabila mereka tetap nekat melebihi jam batas operasional, petugas Satpol PP Kota Semarang bakal melakukan tindakan tegas berupa penyegelan dan penutupan sementara.

"Biasnaya, PKL ramainya pukul 20.00 - 22.00. Lainnya juga sama. Adanya kelonggaran ini sudah luar biasa. Mana kala saat kami melakukan sidak ada yang melanggar, Satpol akan melakukan tindakan tegas," tandas Fajar.



Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul "PPKM di Kota Semarang Diperpanjang, Berikut Aturan Terbarunya, Ada Kelonggaran".

 

Baca Juga :

Keyword:
buah bibir buah bibir artinya buah bibir tribun jateng buah bibir artinya brainly buah bibir kalimat buah bibir kbbi buah bibir sinonimnya buah bibir sinonim buah bibir majalah buah bibir baku atau tidak buah bibir in english buah bibir adalah majas antonim buah bibir ungkapan buah bibir artinya jadi buah bibir artinya arti buah bibir dan contoh kalimatnya buah bibir bermakna buah bibir bahasa apa ungkapan buah bibir bermakna arti buah bibir brainly buah bibir itu bahasa apa buah bibir.com contoh buah bibir contoh kalimat buah bibir contoh ungkapan buah bibir buah bibir dalam bahasa indonesia denotasi buah bibir definisi buah bibir perbedaan buah bibir dan buah mulut arti buah bibir dalam bahasa indonesia arti buah bibir dalam kbbi kalimat dari buah bibir makna denotasi buah bibir ervina model buah bibir film buah bibir gambar buah bibir bibir alergi getah buah bibir kena getah buah buah untuk bibir hitam buah bibir itu apa majalah buah bibir indonesia bahasa inggris buah bibir makna idiom buah bibir makna istilah buah bibir apa istilah buah bibir jadi buah bibir buah bibir tribun jogja jus buah untuk bibir kering jus buah untuk bibir pecah pecah konotasi buah bibir kata buah bibir kacer buah bibir arti kata buah bibir arti kiasan buah bibir persamaan kata buah bibir buat kalimat buah bibir kata lain buah bibir buah lemon untuk bibir buah bibir memiliki arti buah bibir merupakan majas buah bibir merah buah bibir masyarakat model buah bibir ungkapan buah bibir mempunyai arti kata buah bibir memiliki arti majalah buah bibir pdf buah bibir arti nya buah naga memerahkan bibir buah naga pemerah bibir peribahasa buah bibir persamaan buah bibir puisi buah bibir pepatah buah bibir ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna ungkapan buah bibir pada teks tersebut bermakna brainly tabloid buah bibir pdf indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan buah bibir sama dengan kata seperti buah bibir buah untuk memerahkan bibir secara alami buah yang membuat bibir sehat bibirmu semanis buah buah bibir termasuk majas buah bibir tabloid apakah buah bibir termasuk kata kerja kalimat tentang buah bibir buah tangan buah bibir artis tabloid buah bibir buah agar bibir tidak kering buah bibir ungkapan kalimat ungkapan buah bibir buah untuk vitamin bibir buah yang memerahkan bibir buah yg bikin bibir merah buah yg memerahkan bibir buah yg membuat bibir merah alami yang dimaksud buah bibir buah yang menyehatkan bibir buah yang merawat bibir buah yang mengatasi bibir kering
Google+