Wingko Babad Cap Kereta Api, Kuliner Legendaris khas Semarang
JATENGLIVE.COM, SEMARANG - Wingko merupakan sejenis kue yang terbuat dari kelapa muda, tepung beras ketan dan gula. Ketika Mengunjungi Kota Semarang tidak lengkap jika tidak membeli oleh-oleh wingko babad. Selain Lumpia, Ibu Kota Provinsi Jawa Tengah ini juga terkenal dengan jajanan wingko babadnya.
Salah satu wingko babad yang sudah legendaris dan wajib dicoba adalah Wingko Babad Cap Kereta Api yang berada di Jalan Cendrawasih No 14, Purwodinatan, Semarang Utara. Wingko Babad Cap Kereta Api sudah tak asing lagi di kalangan masyarakat Semarang karena telah ada sejak tahun 1946.
Baca Juga:
• Lebih Sehat Makan Mi Hitam Rica di Just Snack Semarang
• Soto Kudus H Sulichan di Kudus Ini Recommended Banget
Artikel asli: https://jateng.tribunnews.com/2019/07/04/video-kuliner-legendaris-semarang-wingko-babad-cap-kereta-api-di-jalan-cendrawasih.
Baca Juga :